Kamis, 13 September 2018


         

    

KISI-KISI ULANGAN HARIAN KELAS XI IPS ( EKASMA)

1          1.   Sebutkan 3 pemanfaatan flora dan fauna oleh manusia!
 
2          2.  Apakah perbedaan utama antara suaka margasatwa dengan suaka alam?
3          3. Sebutkan usaha-usaha yang dilakukan untuk pelestarian hutan di luar upaya konservasi!
4          4. Sebutkan usaha-usaha yang dilakukan untuk pelestarian hewan di luar usaha konservasi!
5          5. Apa faktor yang menyebabkan persebaran flora dan fauna?
6          6. Sebutkan tiga jenis binatang tipe peralihan (Indonesia bagian tengah)!
7          7. Apa yang dimaksud dengan garis Weber?
8           8. Sebutkan ciri-ciri bioma hutan hujan tropis!
9.       Sebutkan lima sifat fisis yang dimiliki Indonesia akibat dari letak astronomis, geografis, dan geologis!
10. elaskan akibat yang ditimbulkan dari tumbukan lempeng asia yang relatif stabil dengan lempeng indo australia yang aktif terhadap keadaan alam di Indonesia
11. Jelaskan hubungan antara letak geografis dengan keanekaragaman budaya yang dimiliki Indonesia!
12. Mengapa flora dan fauna di Indonesia tengah memiliki ciri khas yang berbeda dengan daerah lain? Jelaskan!
13. Sebutkan empat cara menjaga kesuburan tanah!
14. Jelaskan letak astronomis dan geografis Indonesia serta pengaruhnya terhadap kondisi iklim di Indonesia!
15.  Jelaskan proses terjadinya musim penghujan dan musim kemarau di Indonesia dengan disertai gambar!
16.  Berilah penjelasan secara singkat tentang tiga jenis tanah di Indonesia yang kalian ketahui!
17.  Sebut dan jelaskan jenis-jenis perdagangan berdasarkan luas jangkauan pemasarannya!
18.  Mengapa pusat-pusat perdagangan pada umumnya terdapat di kota-kota? Jelaskan beberapa faktor yang memengaruhinya!
19.  Gambarkanlah skema gerak semu matahari! Apa dampaknya terhadap perubahan musim di Kepulauan Indonesia?
20.  Apa yang dimaksud dengan perdagangan intersuler? Berilah contohnya!
21.  Sebutkan jenis-jenis tanah berdasarkan proses pembentukan dan tingkat kesuburannya!
22.  Jelaskan ciri-ciri industri besar dan berikan contohnya!
23.  Mengapa pemerintah perlu melakukan pemerataan pembangunan hingga ke daerah-daerah?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 https://www.kompasbelajar.com/2022/03/kumpulan-soal-ujian-akhir-sekolah.html https://www.kompasbelajar.com/2022/01/penilaian-akhir-harian-g...